Soal Sumatif Tengah Semester 2 Kelas 2 Mapel PAI dan Jawabannya
Pada Kurikulum Merdeka dikenal kegiatan asesmen Sumatif Tengah Semester atau STS. Pada kurikulum sebelumnya dikenal dengan sebutan Penilaian Tengah Semester. Asesmen Sumatif Tengah Semester 2 semakin dekat. Bagi siswa supaya mempersiapkan diri menghadapi STS.
Inilah contoh Soal STS mata pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) untuk SD Kelas 2 Semester 2 sesuai dengan Kurikulum Merdeka. Bentuk dari contoh Soal asesmen STS Semester 2 dibawah ini adalah pilihan ganda dan isian. Berikut contoh soal STS PAI dan Kunci Jawabannya.
4. Berikut adalah contoh meneladan sikap sabar Nabi Nuh a.s. ...
a. Ani belajar bersama kakaknya setiap hari
b. Dodi tetap tersenyum mesti diejek temannya
c. Yuni mengerjakan tugas sekolah dengan giat
Jawaban : b
10. Pesan pokok dalam Surah al-Kauar adalah perintah ....
a. Rajin salat dan berdoa setiap hari
b. Mohon perlindungan kepada Allah
c. Bersyukur dengan salat dan berkurban
Jawaban : c
Download Soal Sumatif Tengah Semester 2 Kelas 2 Mapel PAI
Fungsi ujian atau asesmen bagi siswa kelas 2 bisa tahu sejauh mana pemahaman terkait materi PAI yang diberikan sampai dengan pertengahan Semester 2. Sedangkan bagi guru bisa untuk evaluasi Kriteria Ketercapaian Tujuan Minimal (KKTP).
Semakin banyak belajar dari contoh soal yang ada maka semakin banyak pengetahuan siswa terkait materi yang sudah diberikan. Soal Asesmen Sumatif Tengah Semester (STS) Semester 2 PAI dan kunci jawabannya kelas 2 dapat Anda download melalui tautan berikut ini:
Soal STS atau UTS kelas 2 semester 2 mata pelajaran PAI diambil dari Buku kelas 2 Kurikulum Merdeka materi pokok BAB 5 Asyiknya Belajar Kisah Nabi Nuh A.S dan BAB 6 Senang Bisa Membaca Alquran. File soal berformat MS Word yang bisa diedit dengan mudah. Semoga bermanfaat.